|
DATA VISI DAN MISI DESA |
|||
|
Tahun 2017 s.d 2022 |
|||
|
NAMA DESA
: PEMERINTAH DESA TANJUNG LAONG |
|||
|
KECAMATAN : KECAMATAN MUARA PAHU |
|||
|
KAB/KOTA
: PEMERINTAH KABUPATEN KUTAI BARAT |
|||
|
VISI |
MISI |
TUJUAN |
SASARAN |
|
Terwujudnya Masyarakat yang Tentram, Maju, dan
Berkeadilan berdasarkan Undang-undang 1945 |
Mewujudkan Program Pemerintah tentang Kesejahteraan Masyarakat |
1. Meningkatkan Sarana dan Prasarana Kampung
Tanjung Laong |
1. Tersedianya Aparatur yang Siap Melayani
Masyarakat |
|
2. Tersedianya Sarana dan Prasarana Desa yang
Mendukung Pelayanan Masyarakat |
|||
|
2. Meningkatkan Sarana dan Prasarana dibidang
Pertanian dan Perkebunan |
1. Meningkatkan Penghasilan Pendapatan Masyarakat
dalam Bidang Pangan |
||
|
3. Mengembangkan Agribisnis berdasarkan kelompok |
1. Meningkatkan Sumber Daya Manusia dalamBidang
Ekonomi |
||
|
4. Meningkatkan Kualitas Sumber Daya Manusia |
1. Meningkatkan Taraf Intelektual dalam Bidang
Sumber Daya Manusia Seluruh Masyarakat |
||
|
5. Meningkatkan Pelayanan Kepada Masyarakat |
1. Tersedianya Data dan Informasi yang Transparan
dan Akuntable Kepada Masyarakat |
||
|
6. Meningkatkan Peran Serta Kelompok Perempuan |
1. Kegiatan Ibu Rumah Tangga PKK dan Seluruh
Masyarakat |
||
|
|
7. Meningkagtkan Sarana dan Prasarana
Pemuda/Olahraga dan Agama |
1. Seluruh Lapisan Masyarakat |
|
|
|
Meningkatkan Pendapatan Masyarakat menuju Masyarakat Swasembada |
1. Meningkatkan Kesajahteraan Lapisan Masyarakat |
1. Meningkatnya Sumberdaya Manusia Pendapatan
Ekonomi Menuju Masyarakat Swasembada |
|
Kepala Desa |
|||
|
Dedi Setiawan
|
|||
.jpg)

0 Komentar